Tentang

Logo komunitas 3G O - Gage Organik

Komunitas Organik 3G O ( GaGe Go Organik )


3G O yang memiliki kepanjangan “ GaGe Go Organic “ adalah sebuah gerakan moral untuk go/menuju oranic yaitu kembali ke pertanian yang ramah lingkungan, pasca panen, sampai dengan olahan pangan dengan meminimalisir  penggunaan bahan tambahan pangan kimia sintetis.

3G O berdiri pada 16 September 2015 di Pati - Jawa Tengah. Sampai saat ini anggota 3G O sudah tersebar di seluruh Indonesia.

Latar Belakang

Adanya 3G O adalah keprihatinan dari penggunaan bahan kimia sintetis yang berlebihan di pertanian sampai dengan olahan pangan yang berdampak kurang bagus untuk kesehatan masyarakat. Slogan 3G O adalah "Fresh, Natural, Menyehatkan Anak Bangsa"

Visi & Misi 3G O

Visi :
• Kedaulatan pangan berbasis Organik

Misi :
• Mengembalikan pertanian ramah ligkungan
• Mewujudkan kesejahteraan melalui pengolahan pangan dan pemasaran yang sehat

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Panen Kolam Polikultur Ikan Bandeng dan Udang Vaname Tanpa Pakan

KETUA KORWIL 3GO BANYUMAS RAIH PENGHARGAAN TRI DAYA UPAYA KARSA

Kuliah Online Grup WhatsApp 3GO: Belajar Eco Enzyme